Sabtu, 30 September 2017

Pengumuman Pemenang Lomba Cipta Puisi Bertema Perempuan


Dear Sista, panitia penyelenggara lomba cipta puisi bertema Perempuan yang diselenggarakan oleh Forum Perempuan Berkarya (FPB). Sabtu, 30 September 2017, mengumumkan Pemenang Lomba Cipta Puisi Bertema Perempuan. Setelah membaca keseluruhan puisi, memilih naskah-naskah terbaik, maka Tim Panitia Penyelenggara memutuskan nama-nama dan judul puisi pemenang sebagai berikut: 


JUARA 1:
Martlina (Malang)
Judul Puisi: Perempuan Terindah

JUARA 2:
Faiqoh (Ciamis)
Judul Puisi: Perempuan itu adalah Ibuku

JUARA 3:
Murni Oktaria (Palembang)
Judul Puisi: Perempuan yang Memanggul Bakul di Pundaknya

SELAMAT KEPADA PARA PEMENANG!!!

Tim Panitia juga menetapkan 4 (Empat) nominator lomba cipta puisi bertema Perempuan, yaitu:

1.       Indri Yuswandari (Kendal)
Judul Puisi: Rahim Rindu)

2.       Helga Maryam (Subang)
Judul Puisi: Panen Raya

3.       Hajar Nafila Azzahra (Depok)
Judul Puisi: Aku Perempuan dan Kisahku

4.       Eka Ros (Bandung)
Judul Puisi: Eksistensi dalam Ketunaan

SELAMAT KEPADA PARA NOMINATOR LOMBA CIPTA PUISI BERTEMA PEREMPUAN!!!

Sebagai tanda apresiasi dan penghargaan, Forum Perempuan Berkarya (FPB) memberikan hadiah sebagai berikut:

JUARA 1:
Tropi + Uang Pembinaan + Voucher Wisata Pulau Pari + Paket Buku + Piagam Penghargaan

JUARA 2:
Tropi + Uang Pembinaan + Voucher Wisata Pulau Pari + Paket Buku + Piagam Penghargaan

JUARA 3:
Tropi + Uang Pembinaan + Paket Buku + Piagam Penghargaan


Demikian pengumuman ini disampaikan. Keputusan dewan juri yang terdiri dari Tim Panitia Penyelenggara bersifat mengikat dan mutlak. Atas perhatian dan kemakluman diucapkan terima kasih.


FORUM PEREMPUAN BERKARYA (FPB)


CATATAN:
1.       Pemenang Utama (1, 2 dan 3) diharapkan menghubungi admin FPB melalui email: forumperempuanberkarya@gmail.com.
2.       Pengurusan hadiah diharapkan melampirkan scan fotocopy Tanda Pengenal (KTP/Kartu Mahasiswa/Kartu pelajar) serta menyebutkan judul puisi pemenang serta alamat lengkap domisili dan nomor HP.
3.       Seluruh PESERTA akan mendapatkan PIAGAM PENGHARGAAN (E_Piagam) dari FPB, dikirim dalam format PDF/JPEG ke alamat email masing-masing peserta. Proses pengiriman piagam dilakukan bertahap.
4.       Untuk hadiah Voucher Wisata, bisa ditukar dengan Uang Tunai.
Share:

1 komentar:

Recent Post

');

Visitor

Cari Blog Ini

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.

Ikuti Fanspage Kami